Pengertian Virus, Contoh Virus, Struktur Virus dan Ciri Ciri Virus Pengertian virus Jadi pengertian virus itu apa dong? Sederhananya, artinya dengan hanya penggambaran sederhana, pengertian virus adalah organisme nonseluler yang terususun atas subunit protein dan berukuran sangat kecil dan memiliki sifat parasit obligat intraseluler (cuman “hidup” dalam sel makhluk hidup). Kata “Hidup” yang dimaksud tidak sama dengan kata “hidup” untuk makhluk seluler baik itu monoseluler seperti bakteri ataupun multiseluler seperti manusia. Kata “hidup” untuk virus direduksi (dikurangi) menjadi merangkai materi organik dalam sel inang (tempat dia numpang) untuk memperbanyak dirinya, selain itu juga termasuk mememecahkan sel inangnya, menginfeksi sel inangnya dan juga menghasilkan senyawa tertentu. Untuk mendefinisikan lebih jauh kita tentang virus biologis, kita akan bahas secara strukturnya. Struktur Virus Okelah memang virus sangat banyak jenisnya, mulai dari helical, icosahedral, ...
Comments
Post a Comment